Sinergitas Bhabinkamtibmas dan Babinsa Kecamatan Sedong Kabupaten Cirebon.

    Sinergitas Bhabinkamtibmas dan Babinsa Kecamatan Sedong Kabupaten Cirebon.

    KAB.CIREBON - Dalam rangka memperat sinergitas TNI - POLRI, Bhabinkamtibmas Polsek Sedong Polresta Cirebon Aiptu Agus Sudrajat bersama Babinsa Koramil 0620-10/Lemahabang melaksanakan Sambang bersama ke Desa Kertawangun Kecamatan Sedong Kabupaten Cirebon, Selasa (23/05/2023).

    Giat sambang bersama tersebut Bhabinkamtibmas dan Babinsa keliling kampung dari silaturahmi dengan salah satu warga blok Salamara Ny. Beti menerima keluhan atau pun curhatan serta menyampaikan pesan-pesan kamtibmas untuk selalu waspada dan bersama-sama menjaga lingkungan demi keamanan bersama. 

    Kapolresta Cirebon Kombes Pol. ARIF BUDIMAN, S.I.K, MH. melalui Kapolsek Sedong AKP UJANG SARIFUDIN, SH. mengatakan dengan Sinergitas TNI - POLRI tidak ada kekuatan yang dapat merusak atau memecah belah NKRI, untuk itu TNI - POLRI harus solid demi Indonesia yang Kokoh. 

    polri polresta cirebon polresta cirebon polda jabar
    Agus Subekti

    Agus Subekti

    Artikel Sebelumnya

    Rutinitas Polsek Talun Polresta Cirebon...

    Artikel Berikutnya

    Polsek Gegesik Polresta Cirebon Sambangi...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Polresta Cirebon Ungkap 7 Kasus Tindak Pidana, Amankan 9 Tersangka
    KRI Sultan Iskandar Muda-367 Tiba Di Beirut Lebanon
    Kontingen Garuda Satgas BGC 39 F Monusco Berikan Bantuan Dana Untuk Masjid Said Di Kanyasi Village, Kongo
    Wakapuspen TNI Buka Rapat Anggota Tahunan Koperasi Citra Dana Yasa

    Follow Us

    Random

    Tags

    Voting Poll