Respon Cepat, Polsek Arjawinangun dan Pemadam Padamkan Api di Kebun Desa Kebonturi

    Respon Cepat, Polsek Arjawinangun dan Pemadam Padamkan Api di Kebun Desa Kebonturi

    CIREBON - Bhabinkamtibmas sebagai ujung tombak Kepolisian yang mempunyai tugas serta peranan penting di Desa selalu hadir setiap saat, dan selalu bersama sama dengan Babinsa, perangkat Desa dalam menciptakan Desa Binaannya yang aman kondusip, seperti halnya yang telah di lakukan oleh Bhabinkamtibmas Desa Kebonturi Polsek Arjawinangun Polresta Cirebon Bripka Rohiyat bersama perangkat Desanya dengan di bantu oleh Unit pemadam Kebakaran Kabupaten Cirebon yang berlokasi di Kecamatan Arjawinangun langsung mendatangi TKP kebakaran kebun yang berlokasi Di desa Kebontori, karena lokasi kebakaran pohon bambubyang ada di kebun tersebut berdekatan dengan pemukiman warga di khawatirkan akan terjadi kebakaran yang lebih luas lagi, dengan Respon Cepatnya Bhabinkamtibmas langsung menghubungi dinas pemadam kebakaran dan api berhasil di padamkan sehingga situasi area kebun yang terbakar tersebut aman, rasa khawatir yangbdi rasakan oleh masyarakat menjadi lega karena kebakaran di  kebun pohon bambu dapat  di padamkan.

    Plt.Kapolsek Arjawinangun Polresta Cirebon AKP.Akmadi SH MH mengatakan Bhabinkamtibmas sebagai ujung tombak Kepolisian yang ada di Polsek selalu hadir di desa Binaanya sehingga setiap ada kegiatan maupunn kejadian yang ada di Desa selalu memonitornya dengan demikian situasi di Desa akan tercipta aman kondusip karena kehadiran seorang  Bhabinkamtibmas.

    polrestacirebon kapolrestacirebon
    Panji R

    Panji R

    Artikel Sebelumnya

    Pada saat Patroli malam hari Polsek Arjawinangun...

    Artikel Berikutnya

    Bersinergi dengan Babinsa Koramil, Bhabinkamtibmas...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Cegah kejahatan malam hari Polsek Plered rutin laksanakan Patroli
    Polresta Cirebon Ungkap 7 Kasus Tindak Pidana, Amankan 9 Tersangka
    KRI Sultan Iskandar Muda-367 Tiba Di Beirut Lebanon
    Kontingen Garuda Satgas BGC 39 F Monusco Berikan Bantuan Dana Untuk Masjid Said Di Kanyasi Village, Kongo

    Follow Us

    Random

    Tags

    Voting Poll