Polsek Lemahabang Polresta Cirebon Laksanakan Gatur Pagi Berikan Pelayanan Kepada Masyarakat

    Polsek Lemahabang Polresta Cirebon Laksanakan Gatur Pagi Berikan Pelayanan Kepada Masyarakat

    KAB.CIREBON - Sebagai salah satu bentuk pelayanan terbaik kepada masyarakat pagi hari di wilayah hukum Polsek Lemahabang, personel polsek Lemahabang dipimpin oleh Kanit binmas akp agung melaksanakan pengaturan lalulintas pagi hari di wilayah yang rawan kemacetan lalu lintas di wilayah hukum Polsek Lemahabang Polresta Cirebon, Rabu (10/05/2023).

    Dalam giat tersebut AKP Agung memimpin anggota polsek Lemahabang melaksanakan pengaturan lalu lintas pagi hari di pasar Lemahabang Pasar Cipeujeuh Wetan, SMKN Lemahabang dan SMK Bina Warga Lemahabang, dan pada pelaksanaan tersebut Kanit binmmas polsek Lemahabang juga ikut langsung ke lapangan melaksanakan pengaturan lalu lintas pagi hari

    Dalam giat tersebut juga Kanit Binmas polsek Lemahabang juga menyapa warga yang melakukan aktivitas lalu lintas pagi hari sambil memberikan pesan kamtibmas agar masyarakat taat akan peraturan lalu lintas

    Kapolresta Cirebon Kombes Pol Arif Budiman SIK MH melalui Kapolsek Lemahabang AKP Asep Ashari SH menjelaskan bahwa pengaturan lalu lintas pagi hari adalah program kepolisian sebagai bentuk pelayanan masyarakat guna membantu masyarakat yang melakukan aktivitas pagi hari dengan tujuan mencegah adanya kemacetan lalulintas serta mencegah adanya kecelakaan lalu-lintas, , " Kita berharap dengan pengaturan lalu lintas pagi hari bisa meminimalisir adanya kecelakaan lalu lintas serta mencegah adanya kemacetan lalu lintas.

    Agus

    polisi polri polresta cirebon
    Agus Subekti

    Agus Subekti

    Artikel Sebelumnya

    Sinergitas TNI-POLRI, Bhabinkamtibmas Polsek...

    Artikel Berikutnya

    Antisipasi C3 di Siang Hari, Polsek Dukupuntang...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Upacara 17-an, Dandim 1712/Sarmi Minta Prajurit Dukung Program Pemerintah
    Pasca Banjir, Polsek Talun Bersama Kuwu Dan Masyarakat Gotong Royong Bersihkan Rumah Waega
    Mengantisipasi Banjir akibat curah hujan tinggi anggota Polsek Arjawinangun Cek aliran Sungai Karang sambung.
    Anggota Polsek Sumber Polresta Cirebon kontrol Poskamling di Binaan.

    Follow Us

    Random

    Tags

    Voting Poll