Polsek Karangsembung Sambang dan Dialogis Dengan Security Berikan Himbauan Kamtibmas

    Polsek Karangsembung Sambang dan Dialogis Dengan Security Berikan Himbauan Kamtibmas

    KAB. CIREBON -    Ps. Kanit Binmas Polsek Karangsembung Aipda Taufik., SH melaksanakan giat sambang dan binluh kepada Security PG. Karangsembung yang sedang melaksanakan giat latihahan dan anev bulanan di Pabrik PG. Karangsuwung, termasuk Desa Karangsuwung Kecamatan Karangsembung Kabupaten Cirebon, Senin (04/12/2023).

    Dalam kegiatan sambang dan binluhnya Aipda Taufik., SH menyampaikan materi tentang tata cara patroli Pengamanan aset dan cara penangan apabila pendapatan pelaku pencurian serta memberikan pesan kamtibmas agar berpartisipasi menjaga keamanan dan ketertiban selama tahapan Pemilu 2024 dan apabila mendapatkan informasi gangguan kamtibmas agar menghubungi Polsek Karangsembung. 

    Kemudian ia juga menghimbau kepada petugas Security agar periksa semua kendaraan yang keluar masuk parkiran serta tinggalkan patroli dilingkungan Pabrik dan tidak lupa jaga keselamatan diri, serta tingkatkan kemampuan tentang peran dan fungsi Security demi terciptanya situasi yang aman dan kondusif.

    Kapolresta Cirebon Kombes Pol. Arif Budiman, S.I.K, M.H, melalui Kapolsek Karangsembung Polresta Cirebon Polda Jabar *AKP Agus Hermawan, SH * mengatakan kegiatan sambang ini juga bertujuan untuk memberikan bimbingan dan penyuluhan tentang peran serta Security dalam pembiaan keamanan, ketertiban dan bekerja sama dalam menjaga keamanan.

    “Selain itu juga, kegiatan ini digelar untuk menjalin silaturahmi dengan masyarakat sekitar sehingga terwujudnya wilkum Polsek Karangsembung tetap aman dan kondusif, sebagaimana yang diharapkan oleh kita semua.” Ungkap Akp Agus Hermawan., SH.

    polri polresta cirebon
    Panji R

    Panji R

    Artikel Sebelumnya

    Respon cepat Polsek Arjawinangun Polresta...

    Artikel Berikutnya

    Polsek Arjawinangun selalu sigap mengamankam...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Wakapuspen TNI Buka Rapat Anggota Tahunan Koperasi Citra Dana Yasa
    Kababinkum TNI Membuka Acara Annual Meeting Cooperation TNI-ICRC Tahun 2025
    Hendri Kampai: Saat Politisi Terjebak Janji Politik
    Panglima TNI Berikan Pembekalan Kepada Peserta Senior Management Course Unhan RI

    Follow Us

    Random

    Tags

    Voting Poll