Polsek Arjawinangun Sampaikan pesan Kamtibmas kepada warga wujudkan Pemilu 2024 aman 

    Polsek Arjawinangun Sampaikan pesan Kamtibmas kepada warga wujudkan Pemilu 2024 aman 

    KAB. CIREBON -   Pelaksanaan patroli  yang di lakukan oleh Anggota Polsek Arjawinangun guna menciptakan wilayah khususnya di Wilayah hukum Polsek Arjawinangun, salah satunya dengan melaksanakan patroli ke jalur serta pemukiman  warga yang mana di anggap  rawan gangguan Kamtibmas, dalam pelaksanaan patrolinya anggota Polsek Arjawinangun menyambangi warga di Blok Sirnabaya Desa Kebonturi serta  berdialog   menyampaikan pesan Kamtibmas guna mewujudkan pemilu 2024 aman damai, . Selasa 16/01/2024

    Kapolsek Arjawinangun Polresta Cirebon AKP. Sumairi SH.M.Si mengatakan Polsek Arjawinangun akan selalu memberikan rasa aman kepada warga masyarakat dengan selalu patroli di jalur rawan Kamtibmas maupun di pemukiman warga  serta berdialog bersama warga sampaikan pesan Kamtibmas guna wujudkan pemilu 2024 aman damai serta di harapkan untuk membantu tugas tugas Kepolisian untuk menciptakan Kamtibmas yang aman kondusip,  

    polrestacirebon
    Panji R

    Panji R

    Artikel Sebelumnya

    Menciptakan Kondusipitas wilayah Kapolsek...

    Artikel Berikutnya

    Giat Ops Pekat pemberantasan Minuman keras...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Dittipideksus Bareskrim Sita Miliaran Uang Hingga Aset Dari Kasus Net89
    Gugur dalam Tugas, Jenazah Bripka Anumerta Ronald M. Enok Diterbangkan ke Jayapura dan Dimakamkan di Sentani
    Panglima TNI Dampingi Menhan RI Perkuat Kerja Sama Pertahanan dengan RRT
    Danlanud Sultan Hasanuddin Terima Audiensi Kepala Perwakilan BKKBN Provinsi Sulsel Bahas Kolaborasi Penurunan Stunting

    Follow Us

    Random

    Tags

    Voting Poll