Patroli Dialogis Untuk Menjaga Harkamtibmas Di Rumah Sakit Paru Sidawangi

    Patroli Dialogis Untuk Menjaga Harkamtibmas Di Rumah Sakit Paru Sidawangi

    CIREBON - Patroli Polsek Sumber Polresta Cirebon melaksanakan sambang ke satpam Rumah Sakit Paru Sidawangi, Di wilayah hukum Polsek Sumber Senin (11/12/2023).

    Dalam kesempatan tersebut patroli dialogis Unit  patroli Polsek Sumber menyampaikan himbauan kamtibmas kepada satpam Rumah sakit yang sedang bertugas jaga, agar lebih waspada terhadap para tamu yang keluar masuk areal rumah sakit.

    Lakukan pemeriksaan identitas tamu dan titip identitas tamu dipos, tingkatkan patroli setiap satu jam sekali, lakukan kontrol di areal rumah sakit.

    “Ini dilakukan dalam rangka mendukung program prioritas Kapolri pada pemantapan harkamtibmas dan antisipasi tindak kejahatan maupun gangguan kamtibmas lainnya, ”

    Unit Patroli Polsek Sumber juga berharap, dengan kegiatan tersebut terjalin kedekatan dan silaturahmi antara Polri dan Satpam, sehingga akan meningkatkan partisipasi masyarakat dalam menjaga kamtibmas.

    polrestacirebon
    Panji R

    Panji R

    Artikel Sebelumnya

    Antisipasi Gangguan Kamtibmas, Polsek Dukupuntang...

    Artikel Berikutnya

    Berikan Pelayanan Pagi, Polsek Karangsembung...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Hendri Kampai: Saat Penjahat dan Penjilat Bersatu dalam Kekuasaan, Hasilnya Pengkhianatan Terhadap Bangsa dan Negara
    Dandim 1710/Mimika Dampingi Kasdam XVII/Cenderawasih Dalam Peresmian dan Serah Terima Gudang Logistik BNPB di Distrik Agandugume Sebagai Bentuk Dukungan Pada Pembangunan di Papua Tengah
    Korbrimob Polri Gelar Kejuaraan Menembak Internasional "Brimob Xtreme 2025"
    Kick Off Penerimaan Terpadu Polri 2025. Undangan terbuka Untuk Anak-anak Muda Terbaik Bangsa

    Follow Us

    Random

    Tags

    Voting Poll