PANTAU SITUASI KAMTIBMAS, BHABINKAMTIBMAS LAKUKAN SAMBANG DESA BINAANNYA

    PANTAU SITUASI KAMTIBMAS, BHABINKAMTIBMAS LAKUKAN SAMBANG DESA BINAANNYA

    KAB. CIREBON - Bhabinkamtibmas merupakan ujung tombak kepolisian yang bersentuhan langsung dengan masyarakat guna menciptakan situasi kamtibmas yang aman dan kondusif, serta untuk mengetahui kegiatan warga dan situasi wilayah setiap hari sehingga sekecil apapun yang terjadi di masyarakat segera diketahui.

    Seperti halnya Bhabinkamtibmas Desa Megu Gede Aiptu Suwendi menyambangi salah satu warga binaannya di Desa Megu Gede.

    Melalui kegiatan sambang tersebut Bhabinkamtibmas menyampaikan pesan – pesan kamtibmas agar dapat menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat di lingkungan masing masing sehingga tetap kondusif serta didalam mengerjakan sesuatu agar senantiasa memperhatikan faktor keselamatan.

    Bhabinkamtibmas juga berpesan apabila terjadi permasalahan tindak pidana di desa atau melihat orang yang mencurigakan agar segera melaporkan kepada Pihak Kepolisian atau langsung menghubungi Bhabinkamtibmas sehingga bisa ditindak lanjuti.

    polresta cirebon
    Panji Rahitno

    Panji Rahitno

    Artikel Sebelumnya

    Tingkatkan Keamanan Wilayah Polsek Beber...

    Artikel Berikutnya

    Kapolsek Gempol KOMPOL RYNALDI NURWAN, S.H.,...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Hendri Kampai: Saat Penjahat dan Penjilat Bersatu dalam Kekuasaan, Hasilnya Pengkhianatan Terhadap Bangsa dan Negara
    Dandim 1710/Mimika Dampingi Kasdam XVII/Cenderawasih Dalam Peresmian dan Serah Terima Gudang Logistik BNPB di Distrik Agandugume Sebagai Bentuk Dukungan Pada Pembangunan di Papua Tengah
    Korbrimob Polri Gelar Kejuaraan Menembak Internasional "Brimob Xtreme 2025"
    Kick Off Penerimaan Terpadu Polri 2025. Undangan terbuka Untuk Anak-anak Muda Terbaik Bangsa

    Follow Us

    Random

    Tags

    Voting Poll