CIREBON - Personil Polsek Talun melaksanakan kegiatan olahraga dan kurve bersama di Mako Polsek Talun. (08/12/2023)
Kegiatan olahraga dan kurve dipimpin langsung oleh Kapolsek Talun AKP H SUHADA, SH., MH., dan diikuti oleh seluruh personil polsek Talun.
Tujuan dilaksanakan olahraga dan kurve bersama tersbut untuk menjaga kebugaran dan sekaligus menjaga mako Polsek Talun tetap asri dan bersih.
Kapolresta Cirebon Kombes pol ARIF BUDIMAN, S.I.K, M.H., Melalui Kapolsek Talun AKP H. SUHADA, SH., MH., mengatakan bahwa kegiatan ini rutin dilakukan oleh Polsek Talun untuk menjaga kebugaran personil dan bhayangkari dan sekaligus menumbuhkan rasa peduli dengan mako Polsek Talun dalam memberikan pelayanan kepada masyarakat.