Demi keamanan dan kenyamanan dalam beribadah di bulan suci Ramadan, Polsek Gempol laksanakan operasi knalpot brong/bising.

    Demi keamanan dan kenyamanan dalam beribadah di bulan suci Ramadan, Polsek Gempol laksanakan operasi knalpot brong/bising.

    Polsek Gempol - Polresta Cirebon, Kamis 14 Maret 2024 sekira pukul 02.30.Wib, Mendapati pengendara sepeda motor yang menggunakan knalpot bising/brong tidak sesuai spesifikasi teknis dari pabriknya.

    Aipda Wagi bersama 2 (dua) Rekan lainnya lakukan himbauan kepada Sdr.Toto warga Desa Semplo Kecamatan Palimanan Kabupaten Cirebon, agar segera mengganti knalpot dengan menggunakan knalpot standar demi keamanan dan kenyamanan dalam beribadah di bulan suci ramadhan 1445.H tahun 2024.

    Kegiatan himbauan penggunaan knalpot bising/brong tersebut dilaksanakan disekitar jalan umum termasuk Desa Palimanan timur Kecamatan Palimanan Kabupaten Cirebon.

    Kapolresta Cirebon Kombes Pol Sumarni., S.I.K., S.H., M.H melalui Kapolsek Gempol Kompol Munawan., S.H mengajak seluruh masyarakat untuk menjaga keamanan dan ketertiban di bulan suci ramadhan serta menjadikan momentum Ramadhan untuk meningkatkan keimanan dan ketakwaan serta merawat kebhinekaan, Persatuan dan Kesatuan.

    polrestacirebon
    Panji R

    Panji R

    Artikel Sebelumnya

    Bangunkan Warga untuk sahur dilaksanakan...

    Artikel Berikutnya

    Polsek Sedong Polresta Cirebon mengadakan...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Polresta Cirebon Gelar Binrohtal dan Pembinaan Mental Kepada Anak Berhadapan dengan Hukum
    Irjen TNI Pimpin Penandatanganan Kontrak Pengadaan Barang dan Jasa Secara Kolektif UO Mabes TNI TA 2025
    Kapolsek Pangenan Laksanakan Police Goes To School di SMK Ma'arif  Rawaurip, Tekankan Jauhi Tawuran dan Genk Motor. 
    Babinsa Pos Ramil 1714-07/ Fawi Mengajak Warga Jaga Kondusifitas

    Follow Us

    Random

    Tags

    Voting Poll