Ciptakan Rasa Aman dan Nyaman Polsek Babakan Polresta Cirebon Laksanakan Pengamanan Kebaktian Kenaikan Isa Almasih di Gereja Katolik Kristus Jaya  Babakan

    Ciptakan Rasa Aman dan Nyaman Polsek Babakan Polresta Cirebon Laksanakan Pengamanan Kebaktian Kenaikan Isa Almasih di Gereja Katolik Kristus Jaya  Babakan

    KAB.CIREBON - personil Polsek  Babakan Polresta Cirebon  melaksanakan pengamanan kebaktian Kenaikan Isa Almasih yang bertempat di Gereja Katholik Kristus jaya Babakan termasuk desa Babakan gebang  kecamatan Babakan Kabupaten Cirebon.Kamis (18/05/2023). 

    Dalam  menciptakan situasi yang aman dan konsusif personil Polsek Babakan Polresta Cirebon melaksanakan pengamanan giat Ibadah Kebaktian Kenaikan Isa Almasih di gereja Katholik  Kristos Jaya  Babakan .kehadiran polri sebagai wujud hadir nya ditengah masyarakat untuk membuat rasa aman dan nyaman ketika melaksanakan kegiatan ibadah kebaktian digereja. Selama kegiatan kebaktian  di Gereja Katholik  Kristos Jaya  Babakan tersebut berjalan dengan aman dan kondisif .

    Kapolresta Cirebon Kombes Pol. Arif Budiman, S.I.K., M.H., melalui Kapolsek Babakan Kompol H.Tukijan Wiyono, SH menyampaikan bahwa kegiatan tersebut merupakan wujud tugas Polri dalam melindungi mengayomi dan melayani serta memberikan Rada Aman  nyaman kepada warga Masyarakat  dalam melaksanakan Ibadah kebaktian  dan selalu hadir ditengah kegiatan di masyarakat agar  terciptanya situasi yang  aman kondusif.

    cirebon polresta
    Agus Subekti

    Agus Subekti

    Artikel Sebelumnya

    Bhabinkamtibmas Polsek Arjawinangun Polresta...

    Artikel Berikutnya

    Polsek Kaliwedi Polresta Cirebon Laksanakan...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Ketua Umum LSM Pikad Dukung TNI-AL Cabut Pagar Laut: Langgar Aturan Harus Ditindak Tegas
    Koarmada RI Gelar Baksos, Bakkes, dan Makan Bergizi di Pesantren Al Fatah
    Polresta Cirebon Gelar Patroli Gabungan Skala Besar untuk Ciptakan Situasi Kamtibmas Kondusif
    Cegah gangguan Kamtibmas pada dini hari, Polsek Waled laksanakan patroli Pos kamling serta Objek Vital di kecamatan Waled

    Follow Us

    Random

    Tags

    Voting Poll