Binrohtal rutin Kamis Pembinaan Rohani Dan Mental Polsek Beber

    Binrohtal rutin Kamis Pembinaan Rohani Dan Mental Polsek Beber

    CIREBON - Kapolsek Beber Polresta Cirebon AKP Eddie Mulyono SH melaksanakan kegiatan  pembinaan terhadap anggota Polsek Beber. 
        Adapun pembinaan ini dilaksanakan dalam rangka penguatan rohani dan mental seluruh anggota Polsek Beber.Adapun kegiatan pembinaan rohani dan mental ini dilakukan dengan membaca Shalawat dan Siraman rohani yang dipimpin oleh Kanit Patroli Aiptu Sartono di mushala Polsek Beber. 
        Dengan adanya kegiatan  pembinaan ini diharapkan anggotanya Polsek Beber bisa menambahkan rasa keimanan dan ketakwaan terhadap Allah SWT dan adanya keseimbangan dalam diri dari semua anggota Polsek Beber. 
         Kapolresta Cirebon Kombes Pol Arif Budiman SIK MH dari tempat berbeda melalui Kapolsek Beber AKP Eddie Mulyono SH menuturkan bahwa kegiatan pembinaan rohani ini diharapkan bisa memberkan pencerahan rohani bagi setiap anggota Polsek Beber untuk menambah rasa keimanan dan ketakwaan terhadap Allah SWT. 

    polrestacirebon kapolrestacirebon
    Panji R

    Panji R

    Artikel Sebelumnya

    Berikan Kelancaran Polsek Sedong Lakukan...

    Artikel Berikutnya

    Antisipasi Gangguan Kamtibmas, Polsek Pabuaran...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Kontingen Garuda Satgas BGC 39 F Monusco Berikan Bantuan Dana Untuk Masjid Said Di Kanyasi Village, Kongo
    Wakapuspen TNI Buka Rapat Anggota Tahunan Koperasi Citra Dana Yasa
    Kababinkum TNI Membuka Acara Annual Meeting Cooperation TNI-ICRC Tahun 2025
    Hendri Kampai: Saat Politisi Terjebak Janji Politik

    Follow Us

    Random

    Tags

    Voting Poll