Berikan Pelayanan Masyarakat, Polsek Losari Gatur Pagi

    Berikan Pelayanan Masyarakat, Polsek Losari Gatur Pagi

    CIREBON - Personil Unit Lantas Polsek Losari melaksanakan kegiatan rutin di pagi hari yaitu Pengaturan lalulintas antisipasi giat masyarakat, dalam rangka menjamin arus lalu lintas yang lancar dan kondusif serta kamtibmas yang aman.

    Kapolresta Cirebon Kombes Pol . Arif Budiman S.I.K , M.H melalui Kapolsek Losari Kompol Edi Baryana, AMd  menyampaikan “kegiatan pengaturan lalulintas di pagi hari dan sore hari, Rutin dilaksanakan oleh Personil Unit Lantas Polsek Losari  pada titik yang ditentukan, guna menghadirkan POLRI di tengah masyarakat untuk menekan angka kriminalitas dan mengantisipasi kemacetan dijalan raya demi terciptanya kamtibmas yang aman dan kondusif “.

    “kegiatan pengaturan lalu lintas di pagi hari adalah bentuk kehadiran POLRI di tengah masyarakat untuk menciptakan rasa aman dan nyaman agar masyarakat beraktifitas dengan normal tanpa gangguan apapun.

    polrestacirebon kapolrestacirebon
    Panji R

    Panji R

    Artikel Sebelumnya

    Kapolsek Beber AKP Eddie Mulyono SH Jalin...

    Artikel Berikutnya

    Antisipasi Gangguan Kamtibmas, Polsek Karangsembung...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Polisi Sahabat anak, TK Nahdlatul Mubtadiat Jungjang kunjungi Polsek Arjawinangun.
    Synergritas Bersama TNI. Polri betsamavMasyarakat. 
    Kanit Binmas sambang warga  Sampaikan pesan Kamtibmas  untuk ciptakan kondisi wilayah tetap kondusif.
    Mengurangi Kemacetan Polsek Sumber lakukan langkah-langkah gatur di perempatan Jl. Ki Bagus Rangin termasuk kelurahan Watubelah.

    Follow Us

    Random

    Tags

    Voting Poll