Bantu Warga Bangunkan Sahur, Polsek Talun Lakukan Patroli Sahur

    Bantu Warga Bangunkan Sahur, Polsek Talun Lakukan Patroli Sahur

    Cirebon - Patroli sahur merupakan kegiatan rutin yang dilakukan jajaran Polresta Cirebon guna membantu memberikan rasa aman, nyaman pada saat waktu sahur dan sekaligus membantu membangunkan masyarakat untuk bangun sahur. 
    ( 22/03/2024 ) 

    Menggunakan mobil patroli dengan pengeras suara, piket patroli Polsek Talun keliling ke gang-gang desa yang pada penduduk untuk bantu warga bangunkan sahur. 

    Kegiatan cukup mendapat apresiasi dari masyarakat, dikarenakan dapat memberikan rasa aman dan nyaman di saat waktu sahur. 

    Kapolresta Cirebon Kombes Pol Sumarni, S.IK., SH., MH., melalui Kapolsek Talun Akp H Suhada, SH., MH., mengatakan bahwa kegiatan patroli sahur yang dilaksanakan pada bulan ramadhan ini terus dilakukan untuk menjaga situasi kamtibmas tetap aman dan kondusif, selain untuk memaksimalkan tugas dan tanggung jawab dalam pemeliharaan kamtibmas, kegiatan tersebut juga sebagai rangkaian ibadah dalam menjaga kesucian bulan ramadhan.

    polrestacirebon
    Panji R

    Panji R

    Artikel Sebelumnya

    Dalam Jum'at Curhat Kapolsek Dukupuntang,...

    Artikel Berikutnya

    Jum'at Curhat Polri, Kapolsek Susukan lebak...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Panglima TNI Resmikan Gedung Trisula Denjaka dan Serahkan Ransus Mobile Dual Ramp System
    Polri Ungkap Tiga Kasus Besar Judi Online: Sita Aset Rp61 Miliar, Ungkap Sindikat Internasional
    Polri Resmi Launching Desk Ketenagakerjaan untuk Selesaikan Sengketa Tenaga Kerja
    Kapolri Resmikan Desk Ketenagakerjaan Demi Beri Jaminan Perlindungan Kaum Buruh

    Follow Us

    Random

    Tags

    Voting Poll